Para Penemu dari Indonesia

Bangsa yang baik adalah bangsa yang menghargai para pahlawannya. Itulah kata-kata mutiara yang selalu ditulis sebagai penghargaan terhadap perjuangan para pendiri bangsa ini. Tentu kita sekarang dapat menikmati kemerdekaan ini adalah berkat perjuangan para pahlawan bangsa kita.

habibie2Namun rasanya belum sempurna menjadi  bangsa yang baik, kalau kita sendiri tidak pernah merasa bangga menjadi bangsa Indonesia. Sudah seharusnya dengan segala daya upaya kita harus menunjukkan pada dunia, bahwa kita tidak kalah dengan bangsa manapun di dunia ini. Kita wujudkan mahkota tertinggi yang mampu kita raih-tentu sesuai dengan bidang kita masing-masing. Sebagai bahan inspirasi mungkin kita perlu menghargai para pahlawan ilmu pengetahuan yang dimiliki oleh bangsa sendiri. Mereka telah dengan sukses menemukan berbagai teknologi yang sudah dimanfaatkan oleh banyak orang di dunia ini. Namun sayang nama mereka tidak begitu dikenal oleh dunia, bahkan oleh bangsa sendiri.

Berikut saya cuplikkan dari Ragam Pustaka tentang daftar para penemu dari indonesia:

+ Abdul Jamil Ridho & Niti SoedigdoPenemu Varietas Unggul Singkong Raksasa
+
Adi Rahman AdiwosoPenemu Teknologi Baru dalam Telepon Bergerak Berbasis Satelit
+ Alexander KawilarangPenemu Kapal Ikan Bersirip
+ Andrias Wiji Setio PamujiPenemu Reaktor Biogas
+ Arief IndrasumunarPenemu Kloning Gen-gen dalam Pembentukan “Root Nodule” pada Kedelai
+ Arief Mulyana DjumraPenemu Pemacu Produktifitas dan Kualitas Udang dan Ikan
+ Aryadi Suwono & Tim Peneliti ITBPenemu Bahan Pendingin Baru yang Lebih Hemat Energi
+ Ayub S. ParnataPenemu Bakteri Kompos Organik
+ Bacharuddin Jusuf HabibiePenemu Teori, Faktor dan Metode Habibie (Teknologi Pesawat Terbang)
+ Budi NoviantoroPenemu Klip Penambat Bantalan Kereta Api dengan Dua Gigi
+ Dani Hilman NatawijayaPenemu Indikator Alam (Terumbu Karang) terhadap Siklus Gempa
+ Djuanda SuraatmadjaPenemu Beton Polimer yang Ramah Lingkungan
+ Djoko SupraptoPenemu Bahan Bakar dari Air
+ Eddyman, Intan Elfarini & Kanaka Sundhoro Penemu Obat Antinyamuk Alami dan Murah
+ Evvy KartiniPenemu Penghantar Listrik Berbahan Gelas
+ Fuad AffandiPenemu Pupuk Alami dari Air Liur
+ HaryadiPenemu Alat Penghancur Jarum Suntik Bekas
+ Herman JohannesPenemu Tungku Berbahan Bakar Briket Arang Kayu dan Dedaunan
+ I Gede Ngurah WididanaPenemu Formula Minyak Oles Bokhasi
+ I Made BudiPenemu Formula Sari Buah Merah untuk Pengobatan
+ Johny SetiawanPenemu Bintang Muda dan Planet Pertamanya
+ Lalu Selamat MartadinataPenemu Alat Pemanggil Ikan
+ M. Djoko SrihonoPenemu Penjernih Air Limbah
+ Maruni Wiwin DiartiPenemu Senyawa Antimikroba dari Rumput Laut
+ Miftahul KhairiPenemu Penghapus Papan Tulis Elektrik
+ MintoPenemu Kompor dan Pengering Hasil Tani dengan Tenaga Matahari
+ Mumu SutisnaPenemu Hormon Penyubur Anakan Padi
Baca Selengkapnya di sini

3 Tanggapan

  1. untuk dapat berkonsultasi dengan saya tentang pengolahan air limbah dan pengolahan air konsumsi, dapat melalui emain djokosrih@telkom.net

  2. This is a very interesting post, I was looking for this knowledge. Just so you know I located your website when I was browsing for blogs like mine, so please check out my site sometime and leave me a comment to let me know what you think.

  3. […] Abdul Jamil Ridho & Niti Soedigdo – Penemu Varietas Unggul Singkong Raksasa + Adi Rahman Adiwoso – Penemu Teknologi Baru dalam […]

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

%d blogger menyukai ini: